Rabu, 07 November 2018

Tips Download Video Youtube di Android

Youtube adalah database kumpulan video terbesar di dunia. Di sana ada berbagai macam video, mulai dari film, lagu, video hiburan dan lain sebagainya ada di Youtube. Banyak yang mengisi waktu senggang baik di rumah maupun di kantor dengan menonton video di youtube.
Namun ada juga yang lebih suka mendowloadnya karena bisa diputar berulang-ulang, tanpa habis kuota internet 
Nah, masalahnya banyak orang yang tidak mengerti bagaimana cara download video di Youtube. Sudah cari sana sini bagaimana cara mendownoad video di Youtube namun tidak ketemu. Oke dalam artikel ini kita akan membahas bagaimana cara mendownload video di youtube dijamin 100% berhasil.
Cara Download Video Youtube di Android baik Download Film atau Lagu

1. Cara download video dari youtube tanpa menggunakan aplikasi ini bisa Anda lakukan dengan menggunakan website yang bernama Save From.
Caranya:
Anda buka situs savefrom.net.Anda buka aplikasi youtube lalu pilih video yang ingin Anda download.Lalu pilih menu “Berbagi” atau “share” di bawah video. Di sini Anda akan diminta untuk memilih ingin share ke BBM, FB, atau email. Pilihlah yang “SALIN URL”.Lalu Anda masukkan Url tersebut ka kolom yang ada di situs savefrom.net, lalu tinggal download.Otomatis video didownload.
Note: jika Anda menggunakan PC atau laptop, caranya tetap sama.


2. Pakai cara manual tanpa aplikasi. Dengan menggunakan cara ini, Anda tidak perlu menggunakan aplikasi apapun.
Caranya:
Buka aplikasi youtube di android lalu pilih video yang ingin Anda download.Lalu pilih menu “Berbagi” atau “share” di bawah video. Di sini Anda akan diminta untuk memilih ingin share ke BBM, FB, atau email. Pilihlah yang “SALIN URL”.Lalu buka browser Anda. Anda paste-kan Url tadi.Lalu ganti url-nya misal, secara default Url-nya seperti ini m.youtube.com/blablabla, maka Anda ganti menjadi ss.youtube.com/blablabla.Tekan enter dan tunggu sampai muncup tombol unduh/download.Selanjutnya silahkan Anda download video youtube sesuai resolusi yang Anda inginkan.


3. Cara mendownload video YouTube di Android Via Aplikasi TubeMate.
Caranya:
Download aplikasi Tubemate melalui link : m.tubemate.netKemudian install aplikasi di androidPilih video yang ingin Anda downloadLalu akan muncul notifikasi “ download” atau “Watch”Klik “download”, dan tunggu sampai muncul pilihan kualitas video yang Anda inginkan.Lalu tinggal tekan download maka video akan terunduh ke Android Anda.


4. Menggunakan Add-ons/Extention

Add-ons atau extention merupakan tool tambahan pada browser yang memiliki fungsi tertentu. Ada beberapa add-ons yang bisa kita gunakan untuk mendownload video di youtube, salah satunya adalah Easy Youtube Video Downloader.
Caranya:
Pertama-tama tambahkan add-ons Easy Youtube Video Downloader pada browser Anda. Anda tinggal ketik di Google: add-ons Easy Youtube Video Downloader. Nanti akan muncul di pencarian.Jika Anda menggunakan browser Mozilla Firefox maka Anda klik Add to Firefox untuk menambahkan add-ons tersebut.Lalu klik install untuk menambahkannya ke Mozilla.Jika add-ons sudah terinstall, Anda tinggal buka video yang ingin Anda download.Klik tombol Download As yag muncul di bawah channel video, lalu pilih resolusi video yang anda inginkan.Pilih Save File, kemudian pilih OK untuk mulai mendownloadnya.Ada banyak add-ons sebetulnya yang bisa Anda gunakan untuk mendownload video Youtube, tapi Easy Youtube Video Downloader adalah yang paling simpel dan mudah digukan.
Note: hanya saja, untuk pengguna Chrome tidak bisa menggunakan add-ons/extention ini (meskipun tersedia di Chrome Web Store) karena pihak Chrome melarangnya.


5. Menggunakan Software Berbayar

Langkah terakhir yang bisa Anda gunakan untuk cara download video dari youtube adalah dengan menggunakan software berbayar, salah satunya yang paling terkenal adalah IDM (Internet Download Manager).
Caranya:
Beli softwarenya di sini: https://www.internetdownloadmanager.com/Install aplikasi tersebut.Buka video Youtube yang ingin Anda download.Nanti akan otomatis muncul tombol downlod di bagian pojok kanan atas. Klik tombol Download this video tersebut.Pilih resolusi video yang Anda inginkan, lalu pilih Start Download untuk mendownload.Selesai

Sebetulnya ada aplikasi lain yang bisa Anda gunakan untuk mendownload video dari Youtube seperti YTD Video Downloader, Freemake Video Converter dan lain sebagainya. Terserah Anda mau pilih yang mana. Demikian penjelasan tentang cara download video di Youtube dengan cepat 100% berhasil


Tips Agar jadi Youtuber Professional

YouTube adalah platform yang dapat membuat siapa pun menjadi terkenal. Setiap hari orang-orang memperoleh ketenaran tanpa harus mengeluarkan uang yang banyak. Laptop dan tablet terbaru kini dilengkapi oleh webcam (kamera yang terpasang pada laptop dan ponsel), mikrofon, dan perangkat lunak (software) penyunting video yang keren. Akan tetapi, ada ratusan ribu video yang diunggah ke YouTube setiap harinya. Dengan demikian, YouTuber (orang yang membuat video di YouTube) pemula mungkin akan mengalami kesulitan untuk menarik perhatian penonton. Tingkatkan peluang Anda menjadi bintang YouTube dengan mengetahui cara merencanakan konten video, mengoptimalkan saluran, dan meningkatkan jumlah penonton

Buatlah saluran YouTube.
Buatlah akun dasar yang gratis. Setelah itu, klik tautan unggah (upload) yang berada di bagian atas kanan halaman YouTube. Tautan (link) tersebut berbentuk panah yang menunjuk ke atas. Setelah itu, Anda akan melihat instruksi pembuatan saluran. Ikuti instruksi yang muncul di layar.Apabila telah memiliki akun Google, Anda akan mendapatkan akun YouTube secara otomatis. Masukkan nama pengguna (username) dan kata sandi (password) yang digunakan untuk masuk (login) ke Gmail, Google+, dan lain-lain

Fokuskan konten video pada keahlian terbaik Anda. 
Buatlah daftar yang berisi keahlian yang dimiliki. Sebagai contoh, apabila memiliki suara yang bagus, cobalah menjadi penyanyi. Manfaatkan kemampuan berdebat Anda untuk menjadi pembawa acara editorial. Apabila memiliki pengetahuan yang banyak tentang sejarah seni, Anda bisa menjadi pengajar. Pilihlah keahlian yang dimiliki untuk digunakan sebagai konten dan ciri khas saluran Anda

Ketahui topik apa yang sedang populer.
Bukalah peramban (browser) pada modus Privat (private) atau Penyamaran (incognito) untuk melihat video populer yang tidak dipilih berdasarkan riwayat (history) menonton Anda. Pada bagian kiri halaman YouTube, klik opsi “Trending". Video-video yang berada di daftar “Trending” dan “Shared and Liked” memiliki View yang paling banyak.

Carilah ide yang unik. 
Setelah mengetahui topik dan video yang populer, Anda harus membuat video dengan cara yang unik. Apabila ingin membuat video editorial yang membahas ujaran kebencian (hate speech), Anda mungkin harus bersaing dengan YouTuber lain. Temukan cara membuat saluran Anda berkesan di mata penonton. Pertimbangkan rentang umur dan minat kelompok penonton yang Anda bidik. Tentukan apakah nama saluran Anda menyiratkan ide yang unik. Pikirkan video yang ingin ditonton, tetapi belum pernah dibuat oleh YouTuber lain. Sebaiknya Anda mempertimbangkan apakah Anda dapat membuat video yang banyak dengan menerapkan konsep buatan Anda atau tidak

Cara Agar Channel Youtubemu Banyak Suscriber Dan Viewer

Youtube Merupakan Aplikasi Website, yang TerSohor Hingga Ke Pelosok Dunia.Maklum Saja Youtube Merupakan Salah Satu Aplikasi Video Untuk Menonton Video Secara Streming yang Tanpa Bayar Alias Gratis.Youtube adalah merupakan salah satu aplikasi Gratis yang dapat menghasilkan Uang.Karna alasan itulah bnyak orang yang menjadi Youtuber .Akan Tetapi Banyak Yang Gagal Untuk Mencapai Tujuannya Itu ,Nah Kali Ini Saya Kan Membagikan 4 Cara Agar Channel Youtubemu Banyak Suscriber Dan Viewer:

Buatlah konten yang konsisten.
Pastikan konten yang Anda unggah selalu sesuai dengan tema channel Anda. Misalnya, jika Anda memulai channel dengan beberapa ulasan film, jangan mengunggah video resep di kemudian hari. Anda akan kehilangan pelanggan jika pelanggan Anda melihat konten yang tidak sesuai harapan mereka.
Buatlah beberapa channel untuk subjek dan tema yang berbeda untuk menautkan antar kanal namun tetap membedakan konten yang berbeda agar pemirsa tidak bingung.

Berinteraksilah dengan pemirsa.
Membalas komentar pemirsa yang baik dan menyebut nama pemirsa pada video akan sangat membantu memperkuat komunitas di kanal Anda.Pastikan Anda memoderasi kanal Anda dan menghapus pesan yang tidak baik dan tidak menyenangkan bagi pelanggan Anda agar channel Anda tetap ramah dan populer.

Berlanggananlah pada Channel  lain.
Temukan channel yang menarik perhatian Anda, dan langgani channell tersebut. Tinggalkan komentar yang baik, dan Anda akan menemukan bahwa pengunjung kanal tetangga tersebut juga mengunjungi kanal Anda. YouTube adalah komunitas, dan berinteraksi dengan komunitas akan membantu Anda berkembang lebih banyak, daripada hanya menggunggah video.Unggah respons video pada video lain jika sesuai, namun hindari menyampahi channel lain dengan video Anda. Anda mungkin akan diabaikan dan diblok, dan kesempatan Anda menarik pelanggan akan hilang. Perlakukan channel lain dengan baik, dan kanal Andapun akan berkembang dengan sendirinya.

Iklankan Channel Anda
Gunakan jejaring sosial seperti Facebook atau Twitter untuk mengiklankan channel Anda. Beri tahu teman dan pengikut Anda saat Anda mengunggah video baru. Tuliskan sedikit kalimat tentang video Anda saat Anda mengirim posting di jejaring sosial.

Tips Membuat Video Youtube Agar Lebih Menarik


Jejaring sosial Youtube Ini bisa dibilang hadir lebih lambat dari pada Facebook, akan tetapi karya google yang satu ini juga sudah mencapai ratusan juta pengguna. Salah satu kelebihan yang bisa dilihat adalah mudahnya memasukkan sebuah video dari Youtube.Tapi Banyak Sekali juga Video di Youtube Yang Kurang Menarik Ditonton Alias Membosankan.

Itu Disebabkan KeKurang Pengetahuan Youtuber Alias Creator Video Untuk Membuat Video Yang Bermutu.Untuk Itu Kali Ini Saya Akan Membagiakan Tips Membuat Video Agar Lebih Menarik Khususnya Untuk Youtuber Pemula.
Berikut Tips Nya:

Sunting video Anda. 
Penyuntingan sederhana sekalipun bisa membedakan video Anda dari ribuan video lain yang sama di YouTube. Sunting bagian diam, kesalahan, atau konten yang kurang bagus.
Pelajari cara menggunakan penyunting video. Tersedia banyak program penyunting video dengan sumber terbuka, dan banyak perekam video digital hadir dengan penyunting video.

Kembangkan transisi. 
Jika Anda membuat serial video dengan konsep umum yang sama (seperti panduan, ulasan, dll), buatlah transisi umum yang bisa Anda gunakan secara seragam di video Anda. Transisi yang sama akan membuat konten Anda memiliki kesan seragam, dan terlihat lebih profesional di mata pemirsa.Transisi memiliki pengaruh besar pada "merk" video Anda. "Merk" ini adalah aspek yang sangat penting dalam video YouTube Anda, sehingga pastikan Anda mengembangkannya sebaik mungkin.

Pelajari cara penggunaan kamera. 
Bereksperimenlah dengan berbagai cara pengambilan gambar. Ketahui kamera Anda luar dalam. Penguasaan kamera akan berdampak besar pada jumlah pelanggan Anda yang tetap berlangganan.

Jangan memindahkan kamera terlalu sering
kecuali Anda sedang mencoba menyampaikan kesan tertentu. Misalnya, jika Anda berbicara pada kamera, lalu ingin menampilkan contoh di meja, jangan rekam perpindahan kamera. Alih-alih, potonglah dari satu adegan ke adegan lainnya sehingga penonton tidak melihat pergerakan kamera yang kasar.
Mintalah bantuan teman atau keluarga. Memiliki operator kamera sendiri bisa membebaskan Anda untuk menjadi diri Anda di hadapan kamera, juga menambahkan kesan profesional pada video Anda alih-alih merekamnya dengan webcam.

Cara Meningkatkan Jumlah Viewer pada Channel Youtube

Pada Artikel ini Saya akan membantu Anda meningkatkan jumlah tayangan / Viewer video Anda Pada Channel Youtube Mu. Bagaimanakah CARANYA ? Berikut Tips Dan Triknya !

Meskipun Anda bisa membuat video yang sukses tanpa skrip, membuat skrip akan membantu Anda membuat program yang konstan. Skrip ini akan mencegah Anda keluar dari tema awal video, juga memfokuskan konten untuk pemirsa Anda.
Jika Anda membuat vlog, Anda mungkin ingin membuat catatan tentang apa yang ingin Anda katakan, kemudian mulai mengatakannya. Kebanyakan vlogger sukses melakukan hal ini, dan memotong bagian saat mereka mengatakan "um".

Rekam apa yang Anda ketahui. 
Video yang tersukses adalah video yang menampilkan sang pembuat saat mereka tengah melakukan apa yang mereka sukai. Jangan coba-coba mengikuti selera pasar dan membuat video yang meniru tren populer. Anda akan menjadi jauh lebih sukses jika Anda membuat video sesuai keinginan Anda, dan berfokus untuk memperbagus video Anda.

Mulailah video secara menarik. 
Bagian perkenalan adalah salah satu bagian terpenting pada video. Perkenalan ini akan menarik perhatian penonton, mengatur tema dan arah video, dan membuat penonton ingin menonton kelanjutan video. Anda bisa memulai video dengan perkenalan pribadi, gambar, klip berisi penjelasan isi video, dll.
Buatlah pengenalan yang mengena, namun singkat. Penonton biasanya tidak mau menonton pengenalan video yang lebih lama dari 10-15 detik. Pengenalan video ini termasuk judul, gambar, dan penjelasan. Tariklah perhatian pemirsa Anda dengan cepat dan mulailah memasuki konten inti video Anda.

Atur waktu video Anda. 
Pengaturan waktu ini sangat penting agar penonton tidak bosan. Jangan terus-menerus membahas hal yang tidak menarik, dan lanjutkan video setelahnya.Jangan mencoba menjelaskan terlalu banyak informasi pada satu bagian. Jika Anda membuat video informatif, pertimbangkan untuk membagi konten menjadi beberapa bagian untuk mencegah penonton kebingungan karena terlalu banyak menerima informasi.Namun demikian, pastikan Anda memiliki konten sesuai panjang video. Jika penonton merasa bosan, bahkan hanya untuk satu detik, mereka mungkin akan keluar dari video Anda dan mencari video lainnya.Untuk video yang lebih panjang, gunakan pembagi kecil saat alur video menjadi sedikit lambat. Pembagi ini akan memberi waktu pada pemirsa untuk memahami apa yang sudah mereka lihat, sebelum Anda melanjutkan ke konten Anda.

Akhiri video dengan permintaan aksi. 
Di bagian akhir video, jangan hanya mengatakan selamat tinggal dan mematikan kamera, namun mintalah penonton untuk berlangganan kanal Anda, menautkan video Anda di Facebook, atau meninggalkan komentar pada video. Permintaan ini akan mengundang lebih banyak pelanggan, dan lebih banyak interaksi dengan pelanggan Anda.
Gunakan fitur Annotations untuk menambahkan tombol berlangganan di video Anda. Pastikan tombol ini tidak menghalangi aksi lainnya, dan gunakan hanya di segmen terakhir video

Tips Mengaktifkan Monetisasi Akun


AdSense akan menempatkan iklan berupa teks atau gambar pada video. Anda akan mendapatkan uang setiap kali iklan tersebut tampil atau diklik. Setelah menautkan akun AdSense ke YouTube, Anda bisa mendapat uang dengan mengunggah video-video menarik.

Kunjungi YouTube di komputer. Anda harus mengaktifkan monetisasi akun agar bisa mendapat uang dari video.

Masuklah ke YouTube dengan mengeklik tombol "Sign in" di pojok kanan atas halaman awal.
Jendela masuk akan terbuka. Masukkan alamat surel Google dan kata sandi Anda, kemudian klik "Sign in" untuk melanjutkan.

Bukalah pengaturan YouTube.
Klik foto profil Anda di pojok kanan atas layar untuk membuka menu, kemudian klik ikon gigi roda.

Masuklah ke opsi monetisasi akun. 
Di menu "Overview", klik tautan "View additional features" untuk menampilkan seluruh video yang tersedia untuk akun Anda. Geser layar, kemudian temukan opsi "Monetization". Setelah itu, klik tautan "Enable monetization". Anda akan diarahkan ke halaman "Monetization" di pengaturan kanal.

Aktifkan fitur monetisasi dengan mengeklik "Enable my account".


Setujui ketentuan penggunaan. Anda akan melihat ketentuan program kemitraan YouTube. Setujui ketentuan tersebut dengan mengeklik kotak cek, dan memilih "I accept" pada bagian bawah halaman. Setelah itu, tunggulah hingga permintaan Anda disetujui sebelum memulai monetisasi akun. Setelah fitur monetisasi diaktifkan, Anda akan menerima surel. Proses ini tidak akan memakan waktu lebih dari 24 jam.

Daftar 10 Youtuber Terkenal Indonesia 2018

Menjadi seorang Youtuber menjadi salah satu hal yang banyak dilakukan oleh sebagian orang, tidak terkecuali masyarakat Indonesia.

Penghasilan yang tidak sedikit dan popularitas yang bisa melejit menjadi dua dari sekian banyak alasan mengapa seseorang mau menjadi Youtuber.Di Antara Sekian Banyak Youtuber Di Indonesia,Terdapat Beberapa Nama Yang tak Asing Di Benak Kita ! Siapakah Mereka ?
Berikut 10 Youtuber Terkenal Di Indonesia

Atta Halilintar 


Ricis Official 


Calon Sarjana 


GEN HALILINTAR 


Raditya Dika 


The Shiny Peanut 


YtCrash 


Jess No Limit 


MiawAug 


SAAIHALILINTAR